Cara menghasilkan uang dari blog

Senin, 20 Februari 2017

DUA MASALAH DASAR YANG DI HADAPI MANUSIA


Pada dasarnya manusia di hadapkan pada dua permasalahan dasar , yaitu :

1 . Permasalahan yang berasal dari luar dirinya
2 . Dan permasalahan yang berasal dari dalam dirinya sendiri

Sebuah pohon boleh jadi sulit untuk di potong , tapi boleh jadi justru karena gergajinya yang kurang tajam
Satu permasalahan boleh jadi sulit tuk di hadapi , tapi boleh jadi itu karena kita yang tak pandai dalam menghadapi / menyikapinya . Nyatanya satu permasalahan yang sama , jika di hadapkan pada dua orang yang berbeda , maka hasilnya boleh jadi akan berbeda pula . Semua itu , tergantung dari bagaimana kita menyikapi permasalahan - permasalahan dalam hidup kita ini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar