Tanpa ada kesulitan - kesulitan / permasalahan - permasalahan sama sekali
Ingin ini tinggal minta , ingin itu tinggal ambil ...
Seperti di sorga saja layaknya ...
Namun , jika di jadikan demikian ..
Maka apalah arti kehidupan ini ? ...
Di mana manusia DI TEMPA di dalamnya ...
Di mana terdapat hikmah dan kebaikan - kebaikan dalam segala sesuatu yang terjadi
Kehidupan adalah KAWAH CANDRADIMUKA untuk mematangkan dan mendewasakan jiwa kita
Wasiat Rasulullah.SAW Kepada Fatimah Az-Zahra
Diriwayatkan
dari Abu Hurairah r.a bahwa pada suatu hari Rasulullah Saw. Datang
kerumah fatimah, Beliau sedang melihat Fatimah sedang menumbuk gandum
diatas gilingan sambil menangis.Rasulullah pun bertanya kepadanya, ''Apa
sebabnya kamu menangis wahai Fatimah? Semoga Allah tidak menangiskan
matamu..!'' Jawab Fatimah ,''Wahai ayahku, yg menyebabkan aku menangis
adalah batu gilingan ini dan kesibukan pekerjaan rumah.'' Rasulullah
duduk dan menghampiri Fatimah, lalu Fatimah berkata ''Wahai ayahku, dari
keutamaanmu smoga engkau berkenan menyuruh Ali(Imam ali, suami dr
Fatimah,ra) untuk membelikan Jariyah untukku agar Jariyah itu membantu
aku menggiling dan membantu pekerjaan Rumah.''
Setelah
Nabi mendengar Ucapan Fatimah, beliau terus bangun menuju gilingan dan
mengambil sedikit gandum dengan membaca BISMILLAHIRRAHMAANIRRAHIIM.
seketika itu gilingan berputar sendiri dengan izin Allah Ta'ala. Lalu
beliau mengambil gandum yang sudah tergiling itu dengan tangannya,
sedangkan gilingan itu masih berputar sambil membaca ''Tasbih'' dengan
bermacam-macam bahasa hingga selesai, Kemudian Nabi Saw, berkata kepada
gilingan tersebut ''Berhentilah dengan Izin Allah!''
Gilingan itupun berhenti seketika dan berkata ''dengan izin Allah yg membuat segala sesuatu dapat berbicara dengan Fasih berbahasa Arab, ''Wahai Rasulullah, demi Dzat yang mengutusmu menjadi Nabi Dan Rasul pembawa kebenaran, andaikata engkau menyuruhku menggiling gandum ditanah timur dan barat, aku tentu menggiling seluruhnya. Dan sesungguhnya aku mendengar didalam kitab Allah Ta'ala:
Gilingan itupun berhenti seketika dan berkata ''dengan izin Allah yg membuat segala sesuatu dapat berbicara dengan Fasih berbahasa Arab, ''Wahai Rasulullah, demi Dzat yang mengutusmu menjadi Nabi Dan Rasul pembawa kebenaran, andaikata engkau menyuruhku menggiling gandum ditanah timur dan barat, aku tentu menggiling seluruhnya. Dan sesungguhnya aku mendengar didalam kitab Allah Ta'ala:
''Hai
Orang2 beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang
bahan bakarnya adalah manusia dan batu, penjaganya malaikat-malaikat
kasar, keras tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya
kepada mereka, dan selalu mengerjakan apa yang selalu
diperintahkan.''(Qs.At-Tahrim:6)
Jadi aku merasa takut kalau aku ini termasuk batu yang akan masuk neraka.''
Rasulullah.Saw. bersabda: ''Bergembiralah kamu, karena kamu termasuk batu gedung Fatimah di surga.''
lalu
batu itu merasa gembira dan berhenti. Kemudian Nabi.Saw. Bersabda
kepada putrinya, ''Wahai Fatimah, andaikata Allah menghendaki, maka
gilingan itu pasti menggiling sendiri, tetapi Allah menetapkan amal
kebaikanmu, melebur kejelekanmu, dan meninggikan derajatmu
.''
Beliau lalu melanjutkan wasiat-wasiatnya:
-Wahai
Fatimah, wanita yang membuat tepung untuk suami dan anak2nya, Allah
pasti menetapkan kebaikan setiap biji gandum, melebur kejelekannya, dan
meningkatkan derajat wanita itu.
-Wahai
Fatimah, wanita yang berkeringat ketika menumbuk tepung untuk suaminya,
niscaya Allah menjadikan antara dirinya dan neraka tujuh tabir
lobangan.
-Wahai
Fatimah, tiadalah seorang wanita yang meminyaki rambut anak2nya lalu
menyisirnya dan menyucikan pakaiannya, melainkan Allah pasti menetapkan
pahala baginya seperti pahala memberi makan seribu orang yang kelaparan
dan memberikan pakaian seribu orang cabul.
-Wahai
Fatimah, tiadalah wanita yang menahan kebutuhan tetangganya, melainkan
Allah Ta'ala menahannya dari minuman telaga Kautsar pada hari kiamat.
-Wahai
Fatimah, yang lebih utama dari seluruh keutamaan diatas adalah
keridhoan suami terhadap istrinya.Andaikata suamimu tidak Ridho padamu,
maka aku tidak akan mendoaakanmu, Ketahuilah wahai Fatimah, Keridhoan
suami merupakan bagian dari keridhoan Allah, Kemurkaan suami merupakan
bagian dari kemurkaan darii Murka Allah Ta'ala.
-Wahai
Fatimah, apabila wanita itu mengandunga anaknya diperutnya, maka para
Malaikat memohonkan ampun baginya, dan Allah menetapkan baginya setiap
hari seribu kebaikan dan melebur seribu kejelekannya, dan ketika wanita
itu terasa sakit akan melahirkan, maka Allah menetapkan pahala baginya
seperti pahala para pejuang dijalan Allah Ta'ala. Jika ia melahirkan
kandungannya, maka dosa-dosanya diampuni seperti ketika dilahirkan
ibunya dan tidak keluar dari dunia dengan membawa dosa apapun,
dikuburnya akan mendapatkan pertamanan dari pertamanan-pertamanan surga,
Allah memberikan padanya seribu pahala ibadah Haji dan Umrah, dan
seribu malaikat memohonkan ampun kepadanya sampai hari kiamat.
Wahai
Fatimah, tiadalah wanita yang berkhidmat melayani suaminya sehari
semalam dengan rasa senang dan ikhlas serta niat yang benar, melainkan
Allah mengampuni dosa-dosanya dan memakaikan pakaian padanya dihari
kiamat berupa pakaian yang hijau, dan menetapkan baginya setiap rambut
pada tubuhnya seribu kebaikan, dan Allah memberikan padanya pahala
seribu ibadah Haji dan Umrah.
-Wahai Fatimah, tiadalah wanita yang senyum dihadapan suaminya, melainkan Allah memandangnya dengan pandangan kasih sayang.
-Wahai
Fatimah, tiadalah wanita yang membentangkan alas tidur untuk suaminya,
melainkan malaikat yang memanggil dari langit menyeru wanita itu untuk
menghadapi amalnya, dan Allah mengampuni dosanya yang telah lalu dan
yang akan datang.
-Wahai
Fatimah, tidalah wanita yang meminyaki kepala suaminya dan jenggotnya
serta mencukur kumisnya dan memotong kukunya, melainkan Allah memberikan
minuman kepadanya dari arak yang di lak dari sungai-sungai surga, Allah
mempermudah sakaratul mautnya, menjumpai kuburnya merupakan pertamanan
dari pertamanan2 surga, dan Allah menetapkan baginyya bebas dari neraka
serta dapat melintasi As-Shirat(titian).
Pengertian
dari Rahiq makhtum(arak yang di lak) adalah arak yang sangat jernih dan
masih tertutup, belum dibuka oleh siapapun. Dan arak yang di lak itu
lebih mulia daripada yang mengalir.
Diriwayatkan
dari Ibnu Mas'Ud.r.a. Dari nabi Saw. Bahwasannya beliau bersabda:
''Apabila seorang wanita mencucikan pakaian suaminya, maka Allah
menetapkan baginya seribu kebaikan, mengampuni seribu kejelekannya,
mengangkat baginya seribu derajat, dan seluruh apa saja yang terkena
sinar matahari memohonkan ampun kepadanya''.
Aisyah
ra. Berkata ''Suara pintalan tenun wanita dapat mengimbangi takbir
dijalan Allah, dan wanita yang memberikan pakaian pada suaminya dari
hasil tenunnya, maka setiap lobang bajunya memperoleh seratus derajat,''
Nabi Saw. Bersabda:
''Siapa
membeli sesuatu untuk keluarganya lalu dibawa sendiri oleh tangannya
menyerahkan kepada mereka, maka Allah melebur dosanya tujuh puluh
tahun.''
Begitulah
Wasiat2 Rasulullah.Saw. kepada Putri kesayangannya Fatimah.Ra. juga
umumnya nasihat kepada seluruh para Wanita muslimah yang telah menjadi
ibu rumah tangga bahwa banyak sekali keutamaan2 yang sebenarnya sangat
besar jika dijalaninya dengan niat yang benar dan Ikhlas dalam berumah
tangga..
KISAH SUN GO KONG
di cuplik dari cerita tv
Sun Go Kong sangat sakti ....
Sekali melompat , ribuan mill dapat ia capai ...
namun kini kenapa , bersama gurunya ia diperintahkan
untuk berjalan setahap demi setahap , selangkah demi selangkah
dalam sebuah misi perjalanan ,menuju ke barat ...
Menghadapi berbagai rintangan permasalahan sepanjang jalan
yang seharusnya bisa saja dengan mudah ia lewati ...
oh ternyata , sang guru sedang melatih dan menempanya
tentang keteguhan , kesabaran , dsb ...
pematangan dan pendewasaan jiwanya ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar